Jangan Keburu Putus! Simak Ini Dia 5 Cara Menghadapi Pasangan dengan Gangguan Kecemasan

Jangan Keburu Putus! Simak Ini Dia 5 Cara Menghadapi Pasangan dengan Gangguan Kecemasan

Ilustrasi - Gangguan kecemasan umum atau (GAD) adalah gangguan mental yang ditandai dengan kecemasan yang muncul terus-menerus dan tidak dapat dikendalikan-Pinterest -

Jadilah pendengar yang baik dalam segala situasi, terlebih saat ia bercerita tentang keluh kesahnya. Hindari memaksakan pendapat pribadi yang malah memperkeruh suasana. Boleh saja memberi saran untuknya, tetapi sebaiknya memang saat pasangan meminta saran dari Anda. 

Pastikan juga cara penyampaiannya halus sehingga lebih mudah dipahami oleh orang terkasih. Namun pada intinya, bertindaklah sebagai sepasang telinga yang siap sedia mendengar keluhan kapan pun dibutuhkan. Dengan begitu, ia tahu bahwa Anda benar-benar peduli dan menyayanginya.

BACA JUGA:Rahasia Kejantanan Lelaki! Ini Dia 10 Obat Kuat Tradisional Khusus Lelaki

3. Jangan takut dan emosi pasangan

Cara selanjutnya yang bisa Anda lakukan jika pasangan Anda mengalami kecemasan adalah hindari rasa takut dan emosi pada pasangan. Ada kalanya pasangan akan bersikap berlebihan ketika mengekspresikan apa yang ia rasakan, misalnya dengan menangis, berteriak kencang, hingga mengamuk hebat. 

Respons orang-orang terhadap situasi tersebut tentu tidak selalu sama. Ada yang bisa tetap tenang, tetapi ada pula yang cenderung takut sampai tidak bisa melakukan apa pun.

Dalam menghadapi pasangan dengan gangguan kecemasan, emosi dan perasaan Anda, kunci dalam menghadapi pasangan dengan GAD adalah kendalikan ketakutan Anda sendiri. 

Terlalu gegabah hingga menunjukkan perilaku yang tidak tepat justru hanya akan memperburuk kondisi pasangan. Cobalah untuk menarik napas panjang, pikirkan apa solusi terbaik untuk masalah ini, dan usahakan untuk tetap tenang dalam menghadapi pasangan.

BACA JUGA:Rahasia Kejantanan Lelaki! Ini Dia 10 Obat Kuat Tradisional Khusus Lelaki

4. Kendalikan kecemasan dalam diri sendiri

Tak hanya pasangan, saat menghadapi pasangan dengan gangguan kecemasan Anda juga perlu mengendalikan kecemasan dalam diri sendiri. Hal ini bukan tanpa alasan, pasalnya energi negatif dari pasangan yang memiliki gangguan kecemasan umum ternyata bisa menular. 

Anda mungkin saja tanpa sadar terserang kecemasan karena terus-menerus berada dekat dengan pasangan yang mengalami gangguan kecemasan. Kecemasan yang muncul dalam diri sendiri ini nantinya berpotensi menyulitkan Anda untuk bisa memahami dan menghadapi pasangan GAD.

Oleh karena itu, Anda sebaiknya sebisa mungkin temukan cara agar diri Anda tetap tenang dan tidak terpengaruh dengan kecemasan pasangan, misal dengan melakukan meditasi, yoga, atau me time.

BACA JUGA:Ketahui 8 Kesalahan Intermittent Fasting yang Tidak Disadari

5. Hindari sikap sok tahu 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: