Rumah Seorang Pensiunan Guru di Bengkulu Dibobol Maling, Pelaku Angkut Kulkas 2 Pintu dan Bawa BKPB Motor

Rumah Seorang Pensiunan Guru di Bengkulu Dibobol Maling, Pelaku Angkut Kulkas 2 Pintu dan Bawa BKPB Motor

Rumah pensiunan guru dibobol maling-(istimewa)-

Ditambahkan oleh Ali Akbar, ia mengetahui kejadian pembobolan ini dari obrolan warga sekitar bukan dari korban langsung yang merupakan warganya. 

"Memang warga saya, tapi saya mengetahui kejadian itu dari warga," sampai Ali Akbar. 

Ali Akbar juga menyesalkan dengan tidak adanya laporan dari korban kepadanya karena kejadian tersebut terjadi di wilayah yang ia pimpin dan itu merupakan salah satu tanggung jawabnya. 

"tidak ada penyampaian langsung ke saya, kalau ada pasti kita urus untuk mengusut kejadian itu," tutup Ali Akbar. (CW1)

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: