Perbanyak Harta ini, Buya Yahya Sebut Akan Menjadi Penolong di Akherat

Perbanyak Harta ini, Buya Yahya Sebut Akan Menjadi Penolong di Akherat

buya yahya--

Kemudian Buya Yahya menjelaskan bahwa, sesuai dengan hadist Rasulullah SAW bahwa sedekah yang dilakukan dengan niat ikhlas agar Allah SWT memberikan kesembuhan.

"Sedekahlah Anda dan niatkan semoga dengan sedekah ini Allah berikan kesembuhan, seperti sabda nabi,"papar Buya Yahya.

"Kalau tidak sembuh, Anda sudah punya kemuliaan," lanjut Buya Yahya.

BACA JUGA:Hukum Nonton Film Dewasa Agar Nafsu dalam Berhubungan? Ini Kata Buya Yahya

BACA JUGA:Mengalami Kejadian Seperti ini, Buya Yahya Sarankan Berdoa Karena Paling Cepat Dikabulkan

Oleh karena  ketika seseorang sedang sakit, sangat dianjurkan baginya untuk memohon kesembuhan kepada Allah SWT salah satunya melalui sedekah.

Dengan bersedekah, meskipun orang tersebut tak diberi kesembuhan dan meninggal dunia. Maka sedekah yang ia lakukan tersebut akan menjadi penolongnya di akherat.

Karena menurut Buya Yahya, selain sholat harta yang kita sedekahkan akan menjadi penolong kita saat diakherat nanti.

Itulah penjelasan Buya Yahya tentan harta yang bisa menjadi penolong kita di akherat nanti, semoga bermanfaat.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: