Ternyata, Bekas Tusuk Sate Bisa Mengusir Kucing yang Buang Kotoran Sembarangan

Ternyata, Bekas Tusuk Sate Bisa Mengusir Kucing yang Buang Kotoran Sembarangan

Keberadaan kucing liar di sekitar rumah terkadang membuat kesal karena kerap buang air sembarangan--

Kucing tidak menyukai bau rue, lavender dan pennyroyal, Coleus canina, dan lemon thyme. Maka dari itu, tanam beberapa di antaranya di seluruh taman. Kucing juga membenci jeruk, jadi sebar setiap kulit buah yang dikupas dari jeruk dan sejenisnya di sekitar taman.

Ada juga beberapa penolak kucing komersial yang meniru bau urin predator, tetapi pastikan apa pun yang kamu beli tidak beracun dan organik untuk memastikan tidak ada tanaman atau satwa liar yang terluka.

4. Sediakan toilet

Kamu bisa mencoba cara berdamai dengan kucing yakni dengan menyediakan baki khusus untuk mereka buang air. Cara ini memang paling aman, namun risikonya, kamu harus membuang kotoran kucing setiap kali baki sudah terisi.

BACA JUGA:Miris! 9 Permainan Tradisional Ini Nyaris Punah

Cara Mengilangkan Bau Pesing Kucing di Karpet

Melansir dari Home Made Simple, untuk hilangkan bau pesing kucing itu mudah saja, kok. Berikut ini empat langkah mudahnya untuk hilangkan bau pesing akibat urin kucing di karpet:

1. Lacak sumber baunya

Hal pertama yang harus kita lakukan adalah cari sumber baunya di karpet. Pasalnya, sifat karpet yang menyerap air dengan cepat, maka sebaiknya kita harus cepat cari sumber bau urin di karpet. Terlebih kucing suka buang air kecil di tempat yang sama sehingga berpotensi meninggalkan bau yang sulit dihilangkan.

BACA JUGA:Terbaru 2023, Tersisa 9 Pinjol Berbasis Syariah di Indonesia di Tengah Komunitas Muslim Terbesar Dunia

2. Gunakan handuk kertas atau lap

Kamu pasti ingin menyerap sebanyak mungkin kotoran kucing dari karpet. Jangan menggosok karpet, itu hanya akan membuat kucing buang air kecil lebih banyak dan lebih sering dari sebelumnya. Dan jangan gunakan pembersih uap, karena panas bisa menyebabkan bau urin kucing lebih sulit dihilangkan.

3. Siram dengan pembersih enzimatik

Jenis pembersih ini menggunakan enzim khusus untuk menghilangkan noda membandel dan dapat ditemukan di toko hewan peliharaan. Apabila kamu tidak bisa mendapatkannya, buat pembersih sendiri di rumah. Yaitu dengan menggabungkan cuka (putih atau sari apel) dan air dengan perbandingan 1:1. Karena cuka bersifat asam, ia akan menetralkan bakteri dalam kencing kucing, sehingga menghilangkan baunya.

BACA JUGA:Cara Bayar Iuran BPJS Kesehatan Menggunakan Aplikasi BRImo BACA JUGA:Cara Bayar Iuran BPJS Kesehatan Menggunakan Aplikasi BRImo

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: