Bingung Pilih Jenis Pasir Untuk Kucing? Ini Jenis-jenis Pasir yang Bisa Digunakan

Bingung Pilih Jenis Pasir Untuk Kucing? Ini Jenis-jenis Pasir yang Bisa Digunakan

Jenis-jenis Pasir Kucing dan Rekomendasi Sesuai Kebutuhan-Pinterest -

Dibanding jenis pasir lainnya, daya serap pasir tofu tergolong cukup tinggi karena dapat menyerap kotoran hanya dalam dua detik.

Keunggulan ini tentunya juga berpengaruh pada kemampuannya dalam mengontrol bau, karena semakin cepat kotoran kucing menyerap cairan, semakin cepat bau tersebut bisa diredam.

Perbedaannya juga dapat dilihat dari diameter tiap butirannya yang dibuat sebesar 2 mm.

Jenis pasir kucing ini akan menggumpal saat terkena kotoran cair, sehingga Anda dapat memisahkan pasir yang sudah terkena kotoran dengan yang bersih.

BACA JUGA:Begini Cara Keramas yang Benar dan Dampaknya terhadap Rambut

Cara membuang pasir tofu adalah dengan mengambil gumpalan pasir beserta kotoran kucing dari kotaknya, lalu buang atau siram ke dalam toilet.

Setelah itu, Anda bisa tambahkan lagi pasir sesuai kebutuhan untuk mengisi ulang kotak pasir dan siap kembali digunakan.

Itulah jenis pasir kucing yang bisa Anda ketahui. Penggunaan pasir kucing ini menjadi penting untuk menjaga kebersihan lingkungan sekitar dan mengendalikan bau dari kotoran dan urine kucing.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: