Siapkan Penetapan DPT, KPU Provinsi Undang Seluruh Stakeholder

Siapkan Penetapan DPT, KPU Provinsi Undang Seluruh Stakeholder

Foto bersama usai Rapat Forum Koordinasi Pemutakhiran Data Pemilih Berkelanjutan dan Persiapan Data Penilih Pemilu Tahun 2024 di Hotel Mercure Bengkulu.-(foto: nur miessuary/bengkuluekspress.disway.id-

Pengurangan tersebut atau pemilih Tidak Memenuhi Syarat (TMS), hasil pemutakhiran yang dilakukan karena ada beberapa faktor, yaitu, pindah sebanyak 75 orang, meninggal 1.186 orang, tidak dikenal 2 orang, menjadi anggota Polri 9 orang dan bukan penduduk 893 orang.

"Dan yang terpenting tidak ada pemilih kita yang tidak terdata hanya karena persoalan administrasi. Untuk itulah berbagai stakeholder kita undang," ujar mantan Ketua KPU Kepahiang ini.

Ia juga mengungkapkan, untuk hasil dan teknis penetapan DPT pada bulan Oktober nanti, pihaknya masih akan mendiskusikan kembali langkah kedepannya.

"Untuk penetapan bulan Oktober nanti kita akan diskusikan lagi untuk mengantisipasi persoalan yang muncul selama ini, tidak terjadi lagi," tutupnya.(CW2/Suary).

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: