Pemkot Bengkulu Luncurkan Aplikasi 'Si Padek' untuk Pembayaran Pajak Daerah
Kepala Bapenda Kota Bengkulu, Nurlia Dewi-(foto: istimewa)-
Dengan hadirnya Si Padek, diharapkan proses pembayaran pajak di Kota Bengkulu menjadi lebih efisien dan mudah diakses oleh masyarakat. Hal ini sekaligus menjadi upaya Pemkot dalam meningkatkan pendapatan daerah secara optimal.(imn)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: