Agar Mudah Menerima Kenyataan, Amalkan Doa Berikut Ini

Agar Mudah Menerima Kenyataan, Amalkan Doa Berikut Ini

Doa Agar Mudah Menerima Kenyataan-(foto: kolase/bengkuluekspress.disway.id)-

BACA JUGA:Agar Usaha Lancar dan Rezeki Cepat Turun, Amalkan Doa Pembuka Rezeki Ini Setelah Sholat Dhuha

عَنْ عَوْفِ بْنِ مَالِكٍ رَضِىَ اللَّهُ أَنَّ النَّبِىَّ -صلى الله عليه وسلم- قَضَى بَيْنَ رَجُلَيْنِ فَقَالَ الْمَقْضِىُّ عَلَيْهِ لَمَّا أَدْبَرَ حَسْبِىَ اللَّهُ وَنِعْمَ الْوَكِيلُ فَقَالَ النَّبِىُّ -صلى الله عليه وسلم- إِنَّ اللَّهَ جَلَّ ثَنَاؤُهُ يَلُومُ عَلَى الْعَجْزِ وَلَكِنْ عَلَيْكَ بِالْكَيْسِ فَإِذَا غَلَبَكَ أَمْرٌ فَقُلْ حَسْبِىَ اللَّهُ وَنِعْمَ الْوَكِيلُ

Artinya:

"Dari Auf bin Malik RA bahwa Rasulullah SAW memutuskan perkara di antara dua orang. Orang yang berperkara ketika berpaling mengucap, ‘Hasbiyallāhu wa ni‘mal wakīl.’ Rasulullah kemudian bersabda, ‘Allah mencela kelemahan. Sebaliknya, kau harus kuat. Jika kau dirundung oleh suatu masalah, hendaknya mengucap, ‘Hasbiyallāhu wa ni‘mal wakīl," (HR Abu Dawud, An-Nasai, dan Al-Baihaqi).

BACA JUGA:Agar Rezeki Lancar dan Melimpah, Amalkan Doa Pembuka Rezeki di Pagi Hari yang Diajarkan Rasulullah SAW Berikut

BACA JUGA:Amalkan Doa Pembuka Rezeki Ini, Agar Segera Terbebas dari Hutang

Itulah doa yang bisa kita panjatkan agar kita mudah menerima kenyataan. Semoga bermanfaat.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: