Antisipasi! Berikut Kendala Saat Ajukan KUR BRI, Faktor Utama Pinjaman Ditolak
Beberapa kendala atau hambatan yang biasanya akan dialami calon nasabah-Pinterest-
4. Jaminan Tidak Sesuai Syarat yang Dibutuhkan
Jaminan yang tidak memenuhi syarat ini menjadi faktor penyebab KUR BRI kamu bisa ditolak. Maka, pastikan untuk memberikan jaminan yang lengkap sesuai dengan syarat yang berlaku.
5. Tidak Mempunyai Usaha
Salah satu syarat pengajuan diterima yaitu Anda harus memiliki usaha setidaknya telah berjalan selama 6 bulan.
Sebab yang menjadi kendala pengajuan KUR BRI tidak disetujui berikutnya yaitu tidak adanya kegiatan usaha, atau usaha yang belum berjalan selama 6 bulan.
Solusi untuk mengatasi kendala ini yaitu terus menjalankan usaha milik Anda sesuai dengan waktu minimum 6 bulan, meski belum ada perkembangan signifikan pastikan untuk terus beroperasi setiap harinya.
Sehingga saat pihak bank melakukan survei, usaha kamu terpantau memiliki kegiatan dan tetap berjalan setiap harinya.
Nah, itulah tadi beberapa kendala yang mungkin akan menjadi salah satu hambatanmu dalam mengajukan KUR BRI. Dengan adanya kendala di atas tentunya kamu akan dapat mengantisipasi kendala yang akan terjadi. Semoga membantu.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: