Mengenal Sate Tulang Khas Banjar dan Cara Memasaknya

Mengenal Sate Tulang Khas Banjar dan Cara Memasaknya

Sate Tulang Khas Kalimantan Selatan -Akun Instagram @javafoodie-

2-3 sdm Kecap Manis

2 sdm Gula Merah

Garam dan Gula Pasir

Air

Minyak Goreng

Bahan- bahan Bumbu Oles:

2-3 sdm Saus Kacang

Secukupnya Kecap manis

1 sdm Saos Tomat merah

Secukupnya Minyak Goreng

Langkah-langkah pembuatan : 

1. Bersihkan ayam, cuci bersih, potong kemudian  Cincang kasar tulang leher ayam.

2. Masukkan kedalam chopper leher ayam cincang dan daging ayam, campur dengan bawang goreng, telur, garam, kaldu bubuk, merica, dan gula. Blend sampai tercampur rata.

Cukup chopper sebentar saya agar tekstur tulangnya masih berasa.

3.Bentuk adonan lonjong agak pendek. Kukus sampai padat dan matang.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: