Memiliki Kulit Kering, Inilah Rekomendasi Sabun Wajah

Memiliki Kulit Kering, Inilah Rekomendasi Sabun Wajah

Sabun Wajah untuk Kulit Kering--

BENGKULUEKSPRESS.COM - Bagi Anda yang memiliki karakter kulit kering, mencukupi cairan dalam tubuh sangat diperlukan. Sebab, kulit kering biasanya terjadi disebabkan oleh kulit yang dehidrasi, oleh karena disarankan untuk banyak mengkonsumsi air putih.

Selain mengkonsumsi air putih secukupnya, memastikan produk perawatan yang sesuai dengan jenis kulit juga menjadi salah satu cara perawatan yang tepat.

BACA JUGA:Sudah Tahu 14 Manfaat Bengkoang untuk Wajah dan Tubuh Ini?

Ada berbagai perawatan yang baik untuk kulit kering. Mulai dari menggunakan pelembap wajah hingga memastikan sabun cuci muka yang diformulasikan untuk kulit kering. 

Rekomendasi Sabun Wajah untuk Kulit Kering

Memilih sabun wajah untuk kulit kering memang tidak bisa sembarangan. Sebaiknya pastikan sabun wajah memiliki kandungan yang tepat agar kulit wajah menjadi lebih segar dan lembap.

Berikut ini beberapa produk rekomendasi sabun wajah untuk kulit kering yang bisa kamu coba di rumah, yaitu :

BACA JUGA:Tampil Glowing Dari Dalam, Berikut Suplemen Yang Baik Untuk Kulit

1. Cetaphil Gentle Skin Cleanser 500 ml

Bagi kamu pemilik kulit kering, sebaiknya coba sabun wajah yang cocok untuk jenis kulitmu, salah satunya Cetaphil Gentle Skin Cleanser. Sabun wajah ini memiliki kadar pH yang seimbang sehingga membantu dalam menjaga keseimbangan kadar air dan minyak alami pada kulit.

Rentang harga: Rp 170.100-Rp 327.300 per botol.

2. Wardah Nature Daily Aloe Hydramild Facial Wash 100 ml

BACA JUGA:Harus Dihindari, Kebiasaan Berikut Dapat Merusak Kulit Wajah

Sabun wajah ini memiliki formula yang lembut dan sangat ringan untuk wajah. Formulasi khusus dalam sabun wajah ini membuat kulit terasa lebih lembap, bersih, dan segar sepanjang hari.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: