Doa Saat Minum Obat, Agar Sakit yang Diderita Cepat Sembuh

Doa Saat Minum Obat, Agar Sakit yang Diderita Cepat Sembuh

Doa saat minum obat agar cepat sembuh dari sakit-(foto: kolase/bengkuluekspress.disway.id)-

"Dengan nama Allah Tuhan yang menyembuhkan, dengan nama Allah tuhan yang menurunkan kesehatan, Dengan nama Allah yang dengan nama-Nya tidak ada sesuatu pun yang berbahaya, baik di bumi maupun di langit dan Dia adalah Tuhan Yang Maha Mendengar lagi Maha Mengetahui,".

BACA JUGA:Agar Pikiran Terang, Amalkan Doa Berikut Ini

BACA JUGA:Agar Pikiran Terang, Amalkan Doa Berikut Ini

Bacalah doa minum obat ketika akan minum obat, dan dalam hati tanamkan tujuan kita saat meminum obat. Tujuan kita minum obat bisa berupa:

1. Agar cepat sembuh dan kembali produktif serta beraktivitas seperti biasa.

2. Cepat sembuh dan akan menjaga kesehatan dengan lebih intensif.

3. Kembali sehat dan tidak menyia-nyiakan waktu dengan hal-hal yang membuat kesehatan memburuk.

4. Lekas sembuh dan bertekad akan memaksimalkan stamina tubuh untuk kebaikan.

5. Ketika sudah sembuh, tidak akan mengulangi kesalahan yang sama hingga membuat jatuh sakit lagi.

Semoga dengan membaca doa hendak minum obat di atas, segala penyakit yang kita derita segera diangkat oleh Allah SWT, agar kita sehat kembali dan bisa menjalani aktivitas sehari-hari seperti biasa.

Alangkah baiknya selagi kita diberi kesehatan, kita memanfaatkannya dengan berbuat kebaikan, bertakwa, dan beribadah.

Namun, bukan berarti orang yang rajin beribadah tidak akan terkena penyakit, melainkan kita harus menyadari bahwa kesehatan merupakan salah satu nikmat yang sangat luar biasa yang diberikan oleh Allah SWT kepada kita untuk menjalani kehidupan.

BACA JUGA:Agar Memiliki Keluarga yang Sakinah, Amalkan Doa Berikut Ini

BACA JUGA:Saat Menghadapi Perkara Sulit, Amalkan Doa Berikut Ini

Dengan menghargai nikmat kesehatan, kita dapat menjalani hidup dengan lebih baik dan penuh rasa syukur.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: