10 Manfaat Susu Kedelai bagi Wanita

10 Manfaat Susu Kedelai bagi Wanita

Manfaat susu kedelai bagi wanita-Pinterest -

3. Mengatasi vagina kering

Vagina yang kering menjadi salah satu permasalahan area kewanitaan yang dapat diatasi dengan mengonsumsi susu kedelai.  Vagina kering bisa terjadi karena iritasi atau perubahan hormon, misalnya pada wanita yang menopause. 

Pada wanita yang sudah menopause, kandungan fitoestrogen pada susu kedelai bisa membantu menyeimbangkan kadar hormon. Berkat kandungan tersebut, Anda tidak perlu khawatir karena dengan mengonsumsi susu kedelai vagina pun bisa menghasilkan pelumas alami dengan lebih baik, sehingga vagina kering pun bisa teratasi.  

BACA JUGA:Agar Kulit Selalu Glowing, dr Zaidul Akbar Sarankan Rutin Mengkonsumsi Ini

4. Mengurangi risiko terjadinya kanker payudara

Banyak yang salah menduga jika susu kedelai menjadi salah satu penyebeb terjadinya kanker payudara. Namun pada kenyataannya kadar estrogen pada susu kedelai justru lebih rendah daripada yang ditemukan dalam tubuh, sehingga tidak sampai meningkatkan risiko terjadinya kanker payudara.

Justru sebaliknya, manfaat susu kedelai bagi wanita salah satunya adalah mengurangi risiko terjadinya kanker payudara. Hal ini karena susu kedelai tinggi akan antioksidan, vitamin, dan mineral yang dapat mengurangi risiko kanker. 

5. Membantu mengobati penyakit PCOS

Jika Anda tengah menderita penyakit PCOS, susu kedelai merupakan salah satu alternatif yang dapat mengobati PCOS. Hal ini berkat efek kandungan isoflavon dalam susu kedelai mampu memperbaiki metabolisme pada penderita PCOS (sindrom polikistik ovarium).

BACA JUGA:Ganggu Kepercayaan Diri, Simak Penyebab Terjadinya Stretch Mark dan Cara Mencegahnya

Selain itu, karena susu kedelai kaya akan antioksidan, vitamin, dan mineral yang dapat menyeimbangkan kadar hormon di dalam tubuh. Namun, jika ingin manfaatnya dalam mengatasi PCOS optimal, usahakan untuk mengonsumsi susu kedelai rumahan tanpa pengawet atau pemanis buatan. 

6. Meningkatkan kesuburan

Untuk kamu yang sedang menjalani program hamil, susu kedelai bisa disertakan dalam menu harian, nih. Pasalnya, penelitian menunjukkan bahwa susu kedelai dapat meningkatkan kualitas sel telur dan membantu menyeimbangkan hormon di dalam tubuh wanita. Hal ini bisa membuat kesuburan wanita jadi lebih baik. 

7. Meningkatkan kualitas dan jumlah ASI 

Susu kedelai juga termasuk salah satu minuman yang sangat baik dikonsumsi oleh ibu menyusui, lho. Ini karena susu nabati ini kaya akan kandungan protein, vitamin, dan mineral, serta antioksidan. Aneka nutrisi tersebut berperan penting dalam menghasilkan ASI dalam jumlah yang cukup dan berkualitas.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: