Mengenal Lebih Dalam Bangunan Candi Ratu Boko Peningggalan Kerajaan Mataram Kuno

Mengenal Lebih Dalam Bangunan Candi Ratu Boko Peningggalan Kerajaan Mataram Kuno

Candi Ratu Boko -Akun Insatagram @andinianastasiaa-

Paseban digunakan sebagai temoat menghadap raja letak nya 45 meter dari gapura ke arah selatan.Paseban berbentuk teras dari batu andesit dengan tinggi 1,5 meter lebar 7 meter dan panjang 38 meter membujur dari arah utara ke selatan.

5. Pendapa

Pendapa berbentuk dinding batu dengan tinggi 3 meter yang memagari lahan 40 x 30 meter.

Di arah utara barat dan selatan pagar terdapat jalan masuk berupa gapura padukarsa (gapura beratap) sedangkan dibagain luar dinding terdapat beberapa saluran pembuangan air yang disebut jaladwara.

Di arah tenggara terdapat sebuah teras batu yang masih utuh dan dilengkapi 3 buah candi kecil sebagai tempat pemuja siwa,wisnu dan brahma.

BACA JUGA:Menghilangkan Penat Dengan Berkeliling Mengeksplore Waduk Selorejo

6. Keputren

Keputren merupakan tempat tinggal putri tempatnya di timur pendapa bagian keputren dibagi dua oleh tembok batu yang di hubungkan dengan pintu.

Dibagian pertama terdapat 3 kolam  berbentuk persegi sedanagkan di sebelah nya terdapat 8 kolam berbentuk bundar yang berjajar dalam tiga baris.

7. Gua 

Terdapat gua di lereng bukit candi ratu boko yaitu gua lanang dan gua wadon (gua laki-laki dan gua perempuan).Gua lanang berbentuk persegi sedangkan gua perempuan ukurannya lebih kecil isinya relung seperti bilik-bilik. 

BACA JUGA:Mengeksplore Labirin dan Menelusuri Legenda Air Terjun Coban Jawa Timur       

Harga tiket untuk berwisata ke Candi Ratu Boko dibagi beberapa kategori yaitu wisatawan nusantara dan  wisatawan mancanegara. 

Tarif Wisatawan nusantara

- Pengunjung usia 10 tahun keatas Rp.40.000per orang

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: