Jangan Asal Pasang Lampu Tembak Buat Mobil, Awas Wattnya Jangan Kebesaran!

Jangan Asal Pasang Lampu Tembak Buat Mobil, Awas Wattnya Jangan Kebesaran!

Pemasangan lampu tambahan termasuk foglamp memang diajurkan--

BENGKULUEKSPRESS.COM - Pasang lampu tembak mobil saat ini memang sedang tren dikalangan pengguna kendaraan roda empat tersebut. lampu tembak atau lampu sorot ini dipasang sebagai penerangan tambahan selain lampu utama bawaan mobil dari pabrikan.

BACA JUGA:Tips Mudah Share Screen WhatsApp Melalui HP dan PC

Meskipun kebanyakan mobil-mobil sudah dilengkapi lampu utama jenis LED, namun sebagian pengguna kendaraan bermotor merasa jika pancaran cahaya dari lampu utama mobil mereka kurang memadai kala harus menerobos malam yang gelap gulita, hujan lebat, atau kawasan yang terpapar kabut.

BACA JUGA:Mau Jadi CapCut Creator Terbaru Tahun 2024? Begini Caranya

Lampu Punya Peranan Penting Bagi Kendaraan
Lampu juga menjadi sarana komunikasi pengemudi dengan pengguna jalan yang lain. Memang sejatinya lampu memiliki fungsi vital dalam kendaraan, tak hanya mobil tetapi juga motor.  Penerangan yang dihadirkan melalui lampu utama menjadi salah satu unsur pendukung dalam keselamatan berkendara.

BACA JUGA:Memilih Aki yang Bagus dan Awet untuk Mobil Mitsubishi L300

Fungsi atau daya pancar yang dihasilkan pada lampu tersebut dapat membantu pengendara untuk mengenali medan jalan terutama saat hujan atau dalam kondisi cuaca yang tidak bersahabat seperti menembus jalan yang berkabut. Apalagi pada situasi musim liburan seperti saat menyambut libur Natal dan Tahun Baru seperti sekarang ini dimana cukup banyak maysarakat yang melakukan perjalanan ke luar kota menggunakan kendaraan pribadi.

BACA JUGA:Tips Aman Berenang di Kolam Renang Bersama Anak

Pemasangan lampu tambahan termasuk foglamp memang diajurkan
Lampu memiliki fungsi vital bagi kendaraan,terutama saat perjalanan malam hari dengan medan jalan yang berliku, dalam kondisi hujan lebat atau situasi jalan yang berkabut.

BACA JUGA:Mobil Terendam Banjir! Kenali Risiko dan Cara Penanganan Pertamanya

Perangkat lampu yang berfungsi baik dan terang kami meyakini juga membuat perjalanan menjadi menyenangkan dan memenuhi unsur keselamatan berkendara, sehingga Anda tak perlu khawatir bila dalam perjalanan liburan harus bertemu dengan situasi-situasi tersebut.Tentunya tanpa penerangan yang memadai dari lampu bawaan, kondisi mengemudi jadi terganggu yang pada akhirnya bisa memicu terjadi kecelakaan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: