Waspada! Hindari Konsumsi Mie Instan Mentah Jika Tidak Ingin Terkena Dampak Berikut
Dampak jika sering makan mie instan mentah -Pinterest: The Alternative Daily-
BENGKULUEKSPRESS.COM - Siapa yang tidak suka dengan mie? Mi (mie) merupakan salah satu makanan favorit banyak orang.
Beberapa orang bahkan ada yang senang makan mie secara mentah karena rasanya yang gurih seperti keripik. Sebenarnya mengonsumsi atau makan mie instan boleh-boleh saja namun sebaiknya dalam porsi kecil.
Hal ini karena dalam proses pembuatannya, mie instan mentah biasanya telah dimasak terlebih dahulu sebelum dikeringkan.
Namun, dari segi kesehatan, makan mie instan mentah tidak disarankan, terutama jika mengonsumsinya terlalu banyak.
BACA JUGA:Ampuh Menyembuhkan Kanker Payudara dan Servisk, dr Zaidul Akbar Bagikan Tipsnya
BACA JUGA:Cara Mudah Mengatasi Sakit Pinggang dan Lutut, dr Zaidul Akbar: Konsumsi 2 Sayur Ini
Pasalnya, mengonsumsi mie yang tidak dimasak secara berlebihan dapat memicu gangguan kesehatan yang dapat memicu berbagai penyakit serius.
Oleh karena itu, penting untuk Anda ketahui apa saja dampak makan mie mentah untuk kesehatan. Apa saja dampaknya? Berikut penjelasannya.
1. Gangguan Pencernaan
Salah satu dampak utama akibat jika sering mengonsumsi mie mentah adalah gangguan pencernaan. Rasanya yang nikmat kerap membuat sebagian orang ketagihan mengonsumsi mie mentah.
Namun, terlalu banyak mengonsumsi mie mentah dapat meningkatkan risiko gangguan pencernaan. Memang mie instan mentah lebih sulit dicerna oleh sistem pencernaan dibandingkan mie matang.
BACA JUGA:Kenali Ciri-ciri Tubuh Kekurangan Kadar Hemoglobin Sebelum Terjadi Gangguan Penyakit Serius
BACA JUGA:Simak 7 Arti Medis Telapak Tangan yang Suka Gatal
Akibatnya perut akan sakit dan muncul gangguan pencernaan lainnya seperti kembung dan sembelit.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: