Kaya Akan Nutrisi, Simak 6 Manfaat Buah Aprikot untuk Kesehatan

Kaya Akan Nutrisi, Simak 6 Manfaat Buah Aprikot untuk Kesehatan

Buah aprikot, yang dikenal dengan warna oranye cerahnya dan rasa manis yang khas, adalah buah yang kaya akan nutrisi dan manfaat kesehatan. -Pinterest -

Pada mata, vitamin E bertugas sebagai antioksidan yang melindungi mata dari paparan radikal bebas yang dapat menimbulkan berbagai gangguan penglihatan.

3. Menjaga kesehatan kulit 

Vitamin C yang terkandung dalam buah aprikot akan melindungi kulit dari bahaya paparan sinar matahari berlebih dan mengurangi efek radikal bebas yang dapat merusak kulit.

Vitamin C juga membantu tubuh memproduksi kolagen yang berfungsi untuk menjaga kekuatan dan kelenturan kulit. Nah, karena manfaatnya inilah, buah aprikot juga banyak dijadikan bahan produk kosmetik seperti scrub wajah.

4. Menjaga kesehatan usus

Aprikot memiliki kandungan serat, serat yang terkandung dalam buah aprikot merupakan salah satu nutrisi yang berperan besar dalam kesehatan usus. 

BACA JUGA:Baik Untuk Kesehatan Enzim, dr Zaidul Akbar Sarankan Konsumsi Makanan Ini Setiap Hari

BACA JUGA:Sering Kelelahan dan Nyeri Sendi, Ketahui 6 Gejala Penyakit Autoimun yang Umum Terjadi

Serat membuat kerja usus menjadi lebih baik dalam menyerap nutrisi dan membantu bakteri baik di dalam usus berkembang biak. Serat yang terkandung dalam buah aprikot juga dapat mengatasi dan mencegah sembelit.

Selain itu, kandungan antioksidan yang tinggi pada buah aprikot bermanfaat untuk menjaga kesehatan saluran pencernaan serta mencegahnya mengalami peradangan dan kerusakan.

5. Menjaga kadar gula dan kolesterol tubuh

Beberapa studi menunjukkan bahwa orang yang rutin mengonsumsi makanan sehat dengan memperbanyak asupan buah dan sayur, termasuk buah aprikot, memiliki kadar gula darah dan kolesterol yang lebih rendah dibandingkan dengan yang tidak.

Manfaat serat yang terkandung dalam buah aprikot ternyata bukan hanya untuk kesehatan usus. 

BACA JUGA:Ini Dia 5 Bahan Alami Obati Bisul agar Cepat Kempes dan Mengering

BACA JUGA:6 Manfaat Strawberry untuk Ibu Hamil

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: