Ingin Memutihkan Kulit Tangan dan Kaki yang Belang, dr Zaidul Akbar Bagikan 4 Caranya

Ingin Memutihkan Kulit Tangan dan Kaki yang Belang, dr Zaidul Akbar Bagikan 4 Caranya

dr Zaidul Akbar Bagikan cara memutihkan kembali tangan dan kaki yang belang-(foto: kolase/bengkuluekspress.disway.id)-

BENGKULUEKSPRESS.COM- Aktivitas luar ruangan dan paparan sinar matahari kadang menyebabkan kondisi kulit menjadi tidak rata atau belang.

Hal ini tentunya mengganggu penampilan dan dapat membuat orang lain merasa tidak nyaman saat melihatnya.

Oleh karena itu, penting untuk mulai merawat kesehatan kulit, terutama jika warnanya sudah berubah menjadi belang.

BACA JUGA:Mata Lelah Usai Seharian Bekerja di Depan Laptop, dr Zaidul Akbar Bagikan Cara Mengatasinya

BACA JUGA:Tubuh Segar dan Menjadi Mood Booster, dr Zaidul Akbar Sarankan Minum Ini Setiap Pagi

Tidak perlu repot dan bingung, karena ada bahan-bahan alami di rumah yang bisa digunakan untuk memutihkan dan mencerahkan kulit yang belang.

Cara mengatasi kulit yang belang tersebut pernah dijelaskan oleh dr Zaidul Akbar dalam suatu ceramahnya.

Dimana dalam ceramah yang diunggah oleh akun Instagram @zaidulakbar.dokter.herbal, dr Zaidul Akbar menjelaskan setidaknya ada 4 cara untuk memutihkan dan mencerahkan kembali kulit yang belang.

Adapun 4 cara memutihkan dan mencerahkan kembali kulit yang gelap yang dijelaskan oleh dr Zaidul Akbar adalah:

1. Menggunakan Air Bekas Cucian Beras

Air bekas cucian beras dapat dimanfaatkan untuk memutihkan kulit tangan dan kaki. Beras mengandung asam ferulic dan allatonin yang berfungsi untuk melindungi serta memutihkan kulit.

Caranya yaitu saat mencuci beras, jangan buang airnya. Kemudian biarkan air beras mengendap dan gunakan endapan air beras sebagai lulur alami pada bagian tubuh yang belang.

2. Mengunakan Lidah Buaya

Lidah buaya juga bisa dimanfaatkan untuk memutihkan kulit tangan dan kaki. Lidah buaya mengandung aloesin, zat yang berfungsi untuk menghambat pembentukan melanin pada kulit sehingga mencegah kulit menjadi gelap.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: