Gulai Gajeboh, Kasta Tertinggi di Dunia Pergulaian Khas Padang

Gulai Gajeboh, Kasta Tertinggi di Dunia Pergulaian Khas Padang

Gulai Gajeboh khas Sumaterqa Barat -Akun Insatagram @loalafityany-

Namun, tidak diragukan lagi bahwa beberapa orang akan merasakan tengkuk yang berat setelah menikmati hidangan ini. Bagi mereka yang memiliki masalah dengan kolesterol tinggi, gulai gajeboh tentu akan menjadi tantangan tersendiri yang harus dihadapi.

BACA JUGA:Mengenal Kue Lepek Binti Warisan Budaya Bengkulu, Paduan Ketan dan Gula Merah yang Menggugah Selera

Meski memiliki banyak penggemar, Gulai Gajeboh terbilang langka di banyak kota-kota besar Indonesia. Karena, sajian gurih pedas yang satu ini tidak begitu umum untuk disajikan di banyak warung makan Padang. 

Jika kamu ingin mencicipi cita rasa kuliner yang satu ini, kamu sebaiknya memang harus mencobanya langsung saat berkunjung ke Tanah Minang. Dijamin kenikmatan Gulai Gajeboh akan selalu membuatmu rindu ingin berkunjung ke Padang. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: