BRIguna Pendidikan, Pinjaman Khusus Mahasiswa Limit Hingga Rp 250 Juta, Ini Syarat dan Cara Pengajuannya

BRIguna Pendidikan, Pinjaman Khusus Mahasiswa Limit Hingga Rp 250 Juta, Ini Syarat dan Cara Pengajuannya

IST/BE BRIguna pendidikan Bank BRI, pinjaman khusus mahasiswa limit hingga Rp 250 juta--

- Ada lampiran identitas diri berupa KTP, NPWP, dan Kartu Keluarga.

- Menyerahkan slip gaji.

- Fotokopi buku tabungan BRI.

- Pas foto suami atau istri (bagi yang sudah menikah).

- Surat rekomendasi dari atasan debitur.

- Mengisi form permohonan pengajuan pinjaman.

Berikut cara ajukan pinjaman BRI online tanpa jaminan layanan BRIguna Pendidikan lewat BRImo di HP:

1. Buka aplikasi BRImo.

2. Login menggunakan username dan password.

3. Pilih menu "lainnya".

4. Melalui produk BRI pilih dan klik icon "BRIguna".

5. Lengkapi data pinjaman.

6. Pengajuan dapat dilakukan nasabah yang telah melakukan perbandingan muka atau face compare.

7. Pencairan akan langsung dilakukan ke rekening gaji terdaftar.

BACA JUGA:Tangkap Potensi Ekosistem Pendidikan, Bank Mandiri Optimalkan Kolaborasi dengan Ruang Guru

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: