Pandhan Kanginan, Katuranggan Wanita yang Memiliki Gairah Seksual Tinggi
Lelaki yang biasa-biasa saja tidak disarankan memilih katuranggan pandhan kanginan-Bengkulu Ekspress-Istimewa
BENGKULUEKSPRESS.COM - Sejumlah kitab tinggalan para leluhur Jawa ternyata juga membahas soal kamasutra, alias tata cara berhubungan suami istri.
Yang menarik, dijelaskan juga bagaimana ciri-ciri katuranggan wanita yang menjadi idalam para lelaki sebagai istri. katuranggan adalah satu bentuk ilmu titen yang dipakai untuk menentukan watak atau karakter suatu makhluk, berdasarkan ciri fisik yang dimilikinya.
BACA JUGA:Netes Sugih! Weton Ini Bakal Jadi Calon Jutawan
Salah satunya adalah pandhan kanginan, Katuranggan wanita yang tergolong memiliki gairah seksual tinggi. Katuranggan pandhan kanginan secara harfiah maknanya adalah tanaman pandan yang tertiup angin.
Dikutip dari kitab Kamasutra Jawa (Ki Guno Asmoro), berikut ini adalah ciri-ciri Katuranggan Wanita pandhan kanginan;
1. Berwajah bulat telur, berbibir tipis terlihat ke dalam dengan warna merah jambu. Serta mempunyai mata yang nampak hidup, indah dan bersinar.
BACA JUGA:Ini Dia Alasan Cicak Dianjurkan untuk Dibunuh
2. Rata-rata tipe wanita pandhan kanginan mempunyai kulit tubuh berwarna kuning dan kering jenis kulitnya.
3. Tabiat tipe wanita ini pada umumnya adalah baik. Ia ramah dan senang menyapa dan memiliki tutur bahasa yang sopan.
4. kepedulian terhadap sesamanya juga tinggi dan sering memberikan nasehat tanpa pamrih.
5. Tipikal wanita yang tegar yang lebih mengedepankan rasio dibandingkan perasaan ketika menghadapi masalah atau cobaan.
BACA JUGA:Sangkan Paraning Dumadi, Ajaran Leluhur Jawa Agar Hidup Sukses Dunia Akhirat
6. Lelaki yang biasa-biasa saja gelora seksualnya, tidak disarankan memilih katuranggan pandhan kanginan, karena wanita ini gemar memadu kasih. Tak jarang pasangan dibuat kerepotan.
7. Gejolak sesksualnya meledak-ledak, senang melenguh atau merintih dan pandai menciptakan suasana yang romantis.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: