Ingin Menggandeng Orang Tua ke Surga, Ustaz Adi Hidayat Bagikan Amalannya

Ingin Menggandeng Orang Tua ke Surga, Ustaz Adi Hidayat Bagikan Amalannya

Ustaz Adi Hidayat Bagikan Amalan Agar Bisa Menggandeng Orang Tua Masuk Surga-(foto: kolase/bengkuluekspress.disway.id)-

Begitu juga, orang yang mencintai Al Qur’an akan selalu merasa dekat dan nyaman dengannya, seolah-olah ia adalah tawanan Al Qur’an yang tidak bisa lepas terus-menerus membaca, memahami, dan mengamalkan isi kandungannya.

BACA JUGA:Agar Tak Capek Mengejar Rezeki, Ini Pesan dari Ustaz Adi Hidayat

BACA JUGA:Rahasia Rezeki Bertambah dan Berkah, Berikut Penjelasan Ustaz Adi Hidayat

Berbeda dengan bacaan lainnya, yang sering kali terasa membosankan jika dibaca berulang-ulang, Al Qur’an justru semakin menarik dan bercahaya ketika dibaca dan diulang. Semakin sering dibaca, semakin menyenangkan dan indah rasanya.

Imam al-Syatibi menyatakan:

"Al Qur’an adalah sebaik-baik teman bercengkrama. Ceritanya tidak membosankan, membaca dan mendengarkannya tidak menjenuhkan, bahkan semakin menarik jika diulang-ulang,".

Seorang yang mencintai Al Qur’an akan menunjukkan beberapa tanda, antara lain:

1. Hatinya merasa senang saat berjumpa dan membaca Al Qur’an.

2. Ia mampu duduk bercengkrama dengan Al Qur’an dalam waktu lama tanpa merasa bosan.

3. Ada rasa rindu yang menggelora dalam hatinya ketika ia lama tidak membaca Al Qur’an, dan ia berusaha untuk kembali bersamanya.

4. Ia akan mengikuti arahan dan petunjuk Al Qur’an serta merujuk kepada Al Qur’an ketika menghadapi masalah, baik yang kecil maupun yang besar.

5. Ia taat pada perintah Al Qur’an dan menjauhi larangannya.

Jika tanda-tanda ini ada dalam diri seseorang, itu menandakan bahwa cinta terhadap Al Qur’an masih hidup dalam hatinya. Namun, jika tanda-tanda tersebut tidak ada, maka cinta tersebut mungkin telah sirna.

BACA JUGA:Ingin Doa Cepat Terkabul? Ustaz Adi Hidayat: Amalkan Ini Secara Rutin Menurut

BACA JUGA:Benarkah Maulid Nabi Termasuk Perbuatan Bid'ah, Berikut Penjelasan Ustaz Adi Hidayat

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: