Ingin Terlihat Awet Muda, Simak 6 Cara Menghilangkan Kerutan di Wajah agar Tetap Kencang
Kerutan pada wajah terjadi karena berbagai faktor, misalnya faktor usia, pola hidup, pola makan, serta pola tidur.-Pinterest -
Menjaga kebersihan wajah memang penting, tapi juga tidak harus berlebihan. Selain itu, Anda bisa membersihkan wajah dengan air hangat, satu kali dalam sehari.
BACA JUGA:Ini Penyebab Gusi Bengkak dan Cara Mengatasinya
Sebab, dengan terlalu sering membersihkan wajah, apalagi dengan produk yang mengandung kimia akan membuat kulit wajah menjadi lebih kering dan teriritasi, terutama apabila Anda menggunakan sabun pembersih wajah yang bersifat mengeringkan. Alangkah baiknya, Anda membersihkan wajah dengan air hangat, satu kali dalam sehari.
Itulah sejumlah cara yang dapat Anda lakukan untuk menghilangkan kerutan di wajah. Semoga bermanfaat.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: