Supaya Hutang Riba Lunas, Seketika Rezeki Kembali Deras, Ustaz Adi Hidayat Sarankan Amalan Ini

Supaya Hutang Riba Lunas, Seketika Rezeki Kembali Deras, Ustaz Adi Hidayat Sarankan Amalan Ini

Ustaz Adi Hidayat bagikan amalan untuk melunaskan hutang riba dan rezeki mengalir deras-(foto: kolase/bengkuluekspress.disway.id)-

وَلَا تَجْعَلُوْا مَعَ اللّٰهِ اِلٰهًا اٰخَرَۗ اِنِّيْ لَكُمْ مِّنْهُ نَذِيْرٌ مُّبِيْنٌ

(Wa laa taj‘aluu ma‘allaahi ilaahan aakhar, innuu lakum minhu naziirum mubiin).

Artinya:

"Janganlah kalian mengadakan Tuhan lain bersama Allah. Sesungguhnya Aku adalah seorang pemberi peringatan yang jelas dari Allah untukmu,".

BACA JUGA:Agar Doa Bisa Berangkat Haji Cepat Dikabulkan, Ustaz Adi Hidayat Bagikan Amalannya

BACA JUGA:Rahasia Agar Rezeki Terus Bertambah, Ustaz Adi Hidayat Bagikan Caranya

Ustaz Adi Hidayat menjelaskan bahwa rezeki setiap manusia telah ditetapkan oleh Allah SWT selama hidup mereka.

"Di langit itu rezekimu telah ditetapkan," kata Ustaz Adi Hidayat.

Menurut Ustaz Adi Hidayat, mencari rezeki dengan cara halal jauh lebih baik daripada memilih utang dari hasil jual beli riba.

Buya Yahya menegaskan hal ini berdasarkan dalil dari Surah Al Baqarah ayat 168 yang menyoroti pentingnya rezeki yang halal dan larangan terhadap utang riba dalam Islam.

Adapun bunyi surah Al Baqarah ayat 168 adalah:

يٰٓاَيُّهَا النَّاسُ كُلُوْا مِمَّا فِى الْاَرْضِ حَلٰلًا طَيِّبًا ۖوَّلَا تَتَّبِعُوْا خُطُوٰتِ الشَّيْطٰنِۗ اِنَّهٗ لَكُمْ عَدُوٌّ مُّبِيْنٌ

(Yaa ayyuhan-naasu kuluu mimmaa fil-ardi halaalan tayyibaa, wa laa tattabi‘uu khutuwaatisy-syaitaan, innahuu lakum ‘aduwwum mubiin).

Artinya:

"Wahai manusia, makanlah sebagian (makanan) di bumi yang halal lagi baik dan janganlah mengikuti langkah-langkah setan. Sesungguhnya ia bagimu merupakan musuh yang nyata,".

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: