Ingin Rezeki Melimpah Ruah, Syekh Ali Jaber Sarankan Amalkan Dzikir Pendek Ini Setiap Hari

Ingin Rezeki Melimpah Ruah, Syekh Ali Jaber Sarankan Amalkan Dzikir Pendek Ini Setiap Hari

Syekh Ali Jaber bagikan dzikir pendek agar rezeki melimpah ruah-(foto: kolase/bengkuluekspress.disway.id)-

BACA JUGA:Perlu Diwaspadai Umat Muslim, 4 Hal Ini Bisa Menghalangi Datangnya Rezeki

Keutamaan istighfar sendiri disampaikan Allah SWT dalam firman-Nya yang artinya:

"Dan hendaklah kamu meminta apapun kepada Tuhanmun dan bertaubat kepada-Nya. (Jika kamu mengerjakan yang demikian), niscaya Dia akan memberi kenikmatan yang baik (terus-menerus) kepadamu sampai kepada waktu yang telah ditentukan dan Dia akan memberikan kepada tiap-tiap orang yang mempunyai keutamaan (balasan) keutamaannya. Jika kamu berpaling, maka sesungguhnya aku takut kamu akan ditimpa siksa hari Kiamat," (QS Hud: 3). 

Syekh Ali Jaber menekankan bahwa bagi siapa saja yang rutin dan rajin membaca istighfar, Allah SWT akan memudahkan segala urusannya.

Allah SWT akan mengangkat segala kesusahan dan memberikan rezeki yang datang tanpa perlu dicari.

Rezeki yang melimpah ruah akan diberikan kepada mereka yang rajin mengucapkan istighfar sepanjang waktu.

Namun, Syekh Ali Jaber juga menegaskan bahwa rezeki yang melimpah ruah tersebut harus diiringi dengan ikhtiar yang sungguh-sungguh.

BACA JUGA:Hutang Masih Menumpuk, Syekh Ali Jaber Sarankan 1 Amalakan Ini, Insya Allah Hutang Lunas Rezeki Lancar

BACA JUGA:Wasiat Mbah Moen untuk Mengatasi Rezeki Seret, Kerjakan Mulai Sekarang

Meskipun istighfar memiliki manfaat luar biasa dalam mendatangkan rezeki yang banyak, namun ikhtiar dan usaha tidak boleh diabaikan.

Itulah penjelasan Syekh Ali Jaber tentang amalan dzikir pendek yang bisa membuat rezeki kita melimpah ruah. Semoga bermanfaat.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: