Bikin Gak Nyaman! Begini Cara Alami Mengatasi Becek pada Miss V

Bikin Gak Nyaman! Begini Cara Alami Mengatasi Becek pada Miss V

Keputihan yang encer merupakan hal yang normal dan bisa menjadi tanda Miss V yang sehat, tapi jika kebanyakan bisa buat Miss V terasa becek. --

7. Bawang putih
Antioksidan yang kaya hadir dalam bawang putih membantu melawan infeksi jamur, ketidaknyamanan fisik, dan keputihan yang berlebihan.

8. Cranberry
Sifat antioksidan, antijamur, dan antibakteri dari cranberry membantu mengobati keputihan dan infeksi Miss V.
Normalkah Miss V becek?

Kelembapan Miss V adalah proses yang sepenuhnya normal. “Ini disebabkan oleh cairan yang diproduksi oleh sel-sel di dalam dinding Miss V,” dr. Rebecca C. Brightman, seorang ginekolog yang praktik di New York City, Amerika, seperti dilansir dari Health.

BACA JUGA:Bupati dan Sekda Seluma Jadi Saksi di Sidang Kasus Korupsi BTT BPBD Seluma

Lendir serviks menambah kelembapan, dan peningkatan aliran darah ke Miss V selama gairah seksual juga dapat meningkatkan faktor kebasahan. Kondisi ini juga bisa bertambah jika wanita sedang bergairah, sehingga kondisi ini sering ditemukan sebelum bercinta.(**)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: