Tarik Tunai Saldo Brizzi BRI di Indomaret dan Alfamart, Begini Caranya
![Tarik Tunai Saldo Brizzi BRI di Indomaret dan Alfamart, Begini Caranya](https://bengkuluekspress.disway.id/upload/21b2b922143afea20677c0e717ea525c.jpg)
IST/BE Tarik tunai saldo Brizzi bisa dilakukan dengan mudah di Indomaret dan Alfamart --
- Temui kasir dan beri tahu tujuan Anda untuk top up ShopeePay menggunakan BRIZZI.
- Lalu berikan kode pembayaran dan kartu BRIZZI ke kasir.
- Tunggu hingga proses permintaan Anda selesai.
- Nantinya saldo BRIZZI akan terkirim ke ShopeePay.
- Jika sudah, Anda bisa tarik tunai saldo ShopeePay di Indomaret ataupun Alfamart menggunakan metode yang tersedia.
- Selesai, proses tarik tunai berhasil.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: