Pahami Urutannya! Begini Cara Membuat Laporan Keuangan

Pahami Urutannya! Begini Cara Membuat Laporan Keuangan

Cara awal dalam membuat ringkasan laporan keuangan yakni dengan mencatat semua transaksi usaha pada tahun berjalan dalam jurnal.--

3. Membuat Neraca Saldo

Urutan atau cara membuat laporan keuangan berikutnya yakni membuat neraca saldo. Isi bagian ini, yakni daftar rekening buku besar. Terdapat saldo pada kolom debet maupun kredit.

Susunan neraca saldo setelah selesai membukukan jurnal dalam rekeningnya masing-masing ke buku besar. Informasi pada bagian ini berguna untuk mengecek keseimbangan antara kredit dan debit pada semua rekening buku besar. Hal tersebut juga termasuk dalam tahap awal penyusunan dari neraca lajur dan jurnal penyesuaian.

BACA JUGA:Inilah Watak Wanita Menurut Weton Pasaran Legi! Bisa Jadi Dia Jodoh Kamu

4. Menyusun Jurnal Penyesuaian

Urutan selanjutnya Anda perlu menyusun jurnal penyesuaian. Jurnal penyesuaian yang berisikan transaksi yang terlewat untuk Anda catat. Bahkan juga belum sesuai dengan kondisi untuk akhir periode.

5. Membuat Neraca Lajur

Bagian ini penting untuk memudahkan dalam penyusunan laporan keuangan. Pembuatannya mulai dengan neraca saldo hingga penyesuaian data. Hal tersebut yang mengacu pada jurnal penyesuaian. Saat menyesuaikan saldo, maka akan terlihat pada kolom neraca saldo yang Anda sesuaikan. Saldo tersebut yang akan Anda laporkan dalam laporan laba rugi maupun neraca.

BACA JUGA:Weton Anak Ini Sejak Lahir Hidupnya Berkecukupan dan Rezekinya Mulus Seperti Jalan Tol

6. Membuat Laporan Keuangan

Pada bagian neraca lajur, jumlah yang Anda laporkan dalam laba rugi serta neraca sudah terpisahkan. Untuk itu, Anda perlu mengerjakan beberapa laporan di atas neraca lajur.Cara membuat laporan keuangan, perlu mengubah bentuk dua laporan tersebut. Hal tersebut akan memudahkan dalam membaca serta menganalisis.

7. Membuat Jurnal Penutupan

Jika semua rekening dalam buku besar sudah Anda sesuaikan. Langkah berikutnya yakni menutup rekening nominal dalam laporan laba rugi. Setelah itu, Anda perlu memindahkan saldo laba rugi dalam rekening laba tidak dibagi. Kemudian perlu membukukan semua informasi dari jurnal dalam buku besar yang sesuai rekening.

BACA JUGA:Cara Melihat Riwayat Pesanan di TikTok Shop, Untuk Penjual dan Pembeli

8. Menyusun Neraca Saldo Penutupan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: