Doa Pembuka Rezeki, Amalkan Setiap Hari, Rezeki Datang dari Segala Penjuru

Doa Pembuka Rezeki, Amalkan Setiap Hari, Rezeki Datang dari Segala Penjuru

Ilustrasi berdoa-(foto: istimewa/bengkuluekspress.disway.id)-

Doa ini bersumber dari hadist Rasulullah SAW yang diriwayatkan oleh Imam Ahmad dan Abu Dawud.

BACA JUGA:Agar Hutang Cepat Lunas dan Rezeki Lancar, Rutinkan Amalan Habib Ali Bungur

BACA JUGA:Rezeki Lancar, Terhindar Hutang dan Fitnah, Amalkan Wirid dari Mbah Moen ini

3. Doa Pembuka Rezeki Ketiga

Allahumma innii as-aluka ‘ilman naafi’a, wa rizqon thoyyibaa, wa ‘amalan mutaqobbalaa,".

Artinya:

"Ya Allah, sungguh aku memohon kepada-Mu ilmu yang bermanfaat (bagi diriku dan orang lain), rizki yang halal dan amal yang diterima (di sisi-Mu dan mendapatkan ganjaran yang baik),".

Doa ini berdasarkan hadist Rasulullah SAW yang diriwayatkan oleh Ibnu Majah dan Ahmad.

4. Doa Pembuka Rezeki Keempat

"Allahumak-finii bi halaalika ‘an haroomik, wa agh-niniy bi fadhlika ‘amman siwaak,".

Artinya:

"Ya Allah cukupkanlah aku dengan yang halal dan jauhkanlah aku dari yang haram, dan cukupkanlah aku dengan karunia-Mu dari bergantung pada selain-Mu,".

Doa ini berdasarkan hadist Rasulullah SAW yang diriwayatkan oleh Tirmidzi

5. Doa Pembuka Rezeki Kelima

"Allahumma ya ghaniyyu yaa mughnii aghninii ghinan abadan wa yaa 'aziizu yaa mu'izzu a'izzanii bi i'zaazi 'izzati qudratika wa yaa muyassiral umuuri yassirlii umuuraddunyaa wad diini yaa khaira man yurjaa yaa allaahu,".

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: