Ingin Selamat Dari Siksa Kubur, Syekh Ali Jaber: Cukup Amalkan ini Sebelum Tidur

Ingin Selamat Dari Siksa Kubur, Syekh Ali Jaber: Cukup Amalkan ini Sebelum Tidur

syekh ali jaber--

BENGKULUEKSPRESS.COM- Siksa kubur merupakan suatu yang dikhawatirkan dan suatu yang ditakutkan oleh umat Islam setelah ia meninggal dunia.

Agar selamat dari siksa kubur tersebut, maka umat islam harus mempersiapkan diri sejak masih hidup dengan melakukan sejumlah amalan dan berdoa memohon perlindungan dari Allah SWT.

Salah satu amalan agar bisa selamat atau terhindar dari siksa kubur tersebut pernah disampaikan oleh Syekh Ali Jaber dalam sebuah kajiannya.

BACA JUGA:Rezeki Melimpah dan Terhindar dari Siksa Kubur, Syekh Ali Jaber Sarakan Miliki 1 Hal ini

BACA JUGA:Ingin Selamat dari Siksa Kubur, Kata Gus Baha Hafalkan Surat ini

Amalan agar kita terhindar dari siksa kubur tersebut, disampaikan Syekh Ali Jaber dalam sebuah video yang diunggah oleh akun TikTok @amaliahliza

Amalan agar terhindar dari siksa kubur tersebut, menurut Syekh Ali Jaber dengan mengamalkan sebuah surah dalam Al Qur'an.

Waktu mengamalkan surah dalam Al Qur'an agar terhindar dari siska kubur tersebut, menurut Syekh Ali Jaber yaitu saat kita akan tidur.

Bahkan menurut Syekh Ali Jaber, bila kita tidak bisa membaca surah tersebut, mendengar murotalnya juga bisa mendapat jaminan selamat dari siksa kubur.

Karena keutamaan yang dimiliki oleh surah tersebut, maka Syekh Ali Jaber berpesan agar tidak melewatkan tidur tanpa membaca atau mendengarkan surah tersebut.

Surah yang memiliki keutamaan bisa menyelamatkan seseorang dari siksa kubur yang disampaikan oleh Syekh Ali Jaber tersebut adalah surah Al Mulk.

"Kalau mau tidur, bacakan surah Al-Mulk," pesan Syekh Ali Jaber.

BACA JUGA:Kisah Rasulullah yang Tancapkan Pelepah Kurma di Makam untuk Meringankan Siksa Kubur

BACA JUGA:Ingin Doa Cepat Terkabul, Dengan Amalan ini, Syekh Ali Jaber: Allah Sulit Menolaknya

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: