TVRI Bengkulu Buka Lowongan Kerja untuk Penempatan di 3 Kabupaten, Simak Persyaratannya

TVRI Bengkulu Buka Lowongan Kerja untuk Penempatan di 3 Kabupaten, Simak Persyaratannya

TVRI Bengkulu-(foto: istimewa/bengkuluekspress.disway.id)-

BENGKULUEKSPRESS.COM - TVRI Bengkulu merupakan stasiun televisi daerah yang didirikan oleh Televisi Republik Indonesia untuk wilayah Provinsi Bengkulu. 

TVRI Bengkulu didirikan pada tanggal 3 Agustus 1998. TVRI Bengkulu berkantor di Jl. Basuki Rahmat 5, Kota Bengkulu. 

TVRI Bengkulu me-relay 92% acara pada TVRI Nasional dan sisanya, TVRI Bengkulu membuat program khusus Provinsi Bengkulu yang ditayangkan mulai pukul 06.00-21.00 WIB, seperti adanya program Bengkulu Hari Ini dan lain sebagainya.

Saat ini TVRI Bengkulu sedang membuka lowongan kerja untuk ditempatkan di posisi petugas pemancar digital. 

Pelamar yang lolos seleksi nantinya akan ditempatkan di 3 wilayah kabupaten yakni, Curup Kabupaten Rejang Lebong, Manna Bengkulu Selatan, dan Muko-muko. 

Simak persyaratan dan kualifikasi bagi anda yang berminat bergabung bersama TVRI Bengkulu sebagai berikut : 

KUALIFIKASI: 

1. Laki-laki 

2. Pendidikan Diploma III Teknik (informatika, Mesin, Elektro) dengan IPK Minimal 2.75 Maksimal umur 32 Tahun 

3. Jurusan SMA IPA / SMK Bidang Teknik (Informatika, Permesinan, Elektronik) dangan PK Minimal 7. 5 Maksimal umur 28 Tahun 

4. Diutamakan berdomisili di Lokasi penempatan Curup, Manna, dan Mukomuko 

5. Menguasai Bahasa Inggris (minimal pasif) 

6. Diutamakan mempunyai pengalaman kerja minimsi 1 Tahun di Bidang Teknik 

PERSYARATAN: 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: