Siap-siap! Ada Bansos Ramadan dari Pemerintah Pusat Cair April 2023

Siap-siap! Ada Bansos Ramadan dari Pemerintah Pusat Cair April 2023

bansos--

Dari bansos yang disalurkan ini, apakah Anda masuk dalam daftar? Jika ragu, cek cekbansos.kemensos.go.id. berikut tahapannya : 

1. Buka laman https://cekbansos.kemensos.go.id/

2. Masukan wilayah penerima manfaat, yakni Provinsi, Kab/Kota, Kecamatan dan Desa

3. Masukan nama Anda, sesuaikan dengan KTP

4. Ketik kode chapta yang tertera di layar

5. Lalu, klik 'Cari Data'

6. Cek Bansos akan memunculkan data Anda jika Anda termasuk Nama Penerima Manfaat atau penerima bansos.

Dalam aplikasi Cek Bansos, Anda dapat mendaftarkan diri, keluarga, warga atau fakir miskin lain secara langsung pada tombol tambah usulan. Berikut cara lengkapnya:

1. Fitur Usul

- Unduh aplikasi Cek Bansos

- Klik tombol menu Daftar Usulan dan klik tombol - Tambah Usulan

- Anda wajib mengisi formulir sesuai dengan data kependudukan calon penerima manfaat

- Pilih jenis bantuan sosial apakah itu BPNT atau PKH

- Unggah 2 foto yakni KTP dan rumah tampak depan

2. Fitur Sanggah

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: