Terima Kunjungan Rombongan Sumatera Ekspress, Pemprov Jajaki Potensi Kembangkan Ekonomi Kreatif

Terima Kunjungan Rombongan Sumatera Ekspress, Pemprov Jajaki Potensi Kembangkan Ekonomi Kreatif

Pertemuan Pemprov saat menerima kunjungan dari Sumatera Ekspress, untuk study banding pengelolaan desa wisata.-(foto: nur miessuary/bengkuluekspress.disway.id-

Untuk itu pihaknya memilih Provinsi Bengkulu menjadi tempat dilakukan kunjungan kerja pengelolaan desa wisata. Pihaknya telah melakukan kunjungan ke Desa Penembang, Kampung Durian dan hari ini akan menuju desa Blitar Sebrang.

"Ini merupakan tahun ketiga dan kebetulan kunjungan kali ini kita ke Bengkulu untuk mengunjungi desa-desa wisata yang ada di Bengkulu, untuk kita banyak belajar tentang desa wisata," tutup Hariyanto.(Suary)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: