Jangan Panik! Lakukan Ini Jika Kamu Gagal Klaim Uang Dari Send Kode Tunai di Aplikasi DANA

Jangan Panik! Lakukan Ini Jika Kamu Gagal Klaim Uang Dari Send Kode Tunai di Aplikasi DANA

IST/BE Jika kamu gagal melakukan klaim uang dari fitur Send Kode Tunai di aplikasi DANA, jangan buru-buru panik ada 3 langkah yang bisa kamu lakukan--

* Pilih 'Saldo DANA' sebagai metode tarik tunai.

* Jika kamu belum memiliki aplikasi DANA, kamu akan diarahkan ke App Store/Playstore untuk install aplikasi DANA.

* Jika sudah terinstal, kamu dapat melakukan registrasi akun DANA.

* Masukkan kode OTP dan PIN DANA.

* Proses register berhasil dan kamu akan langsung menerima Saldo DANA!

2. Klaim uang ke Akun Bank:

* Buka link yang dishare oleh pengirim.

* Masukkan nomor telepon dan 6-digit Kode Tunai.

* Pilih 'Akun Bank' sebagai metode tarik tunai.

* Pilih Bank tujuan, kemudian isi 'Nomor Rekening Tujuan' dan Tap 'Lanjutkan'. 

* Pastikan Bank dan nomor rekening tujuan sudah benar, lalu tap 'Lanjutkan'.

* Pembayaran berhasil!

3. Tarik tunai dari ATM BCA:

* Buka link yang dishare oleh pengirim.

* Masukkan nomor telepon dan 6-digit Kode Tunai.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: