Hewan Apa Saja yang Bisa Menjadi Kurban, Berikut Penjelasan Ustaz Adi Hidayat

Hewan Apa Saja yang Bisa Menjadi Kurban, Berikut Penjelasan Ustaz Adi Hidayat

Ustaz Adi Hidayat jelaskan hewan yang bisa menjadi hewan kurban-(foto: kolase/bengkuluekspress.disway.id)-

BENGKULUEKSPRESS.COM- Menjelang Hari Raya Idul Adha, umat Muslim akan menjalankan ibadah kurban.

Ibadah kurban memiliki aturan dan kriteria yang jelas mengenai jenis, usia, serta kondisi hewan yang boleh dan tidak boleh dijadikan kurban.

Terkait dengan jenis hewan apa saja yang bisa dijadikan hewan korban serta kriteria apa saja yang harus dipenuhi pernah dijelaskan oleh Ustaz Adi Hidayat.

BACA JUGA:Benarkah Kurban Akan Menjadi Kendaraan di Surga, Ini Kata Ustaz Adi Hidayat

BACA JUGA:Umat Muslim Perlu Tahu, Berikut Orang-orang yang Wajib Kurban, Simak Penjelasan Ustaz Adi Hidayat

Hal tersebut dijelaskan Ustaz Adi Hidayat dalam suatu ceramah yang videonya diunggah oleh kanal Youtube  Adi Hidayat Official.

Ustaz Adi Hidayat menjelaskan mengenai kriteria hewan kurban dengan merujuk pada hadits-hadits yang disampaikan oleh Nabi Muhammad SAW. 

"Kurban itu salah satu wasilah takwa yang sampai kepada Allah bukan darahnya, bukan dagingnya, tapi ketakwaan orang yang kurban. Yang merujuk pada kesungguhan dan keseriusan," kata Ustaz Adi Hidayat.

Untuk itu perlu diperhatikan bahwa hewan yang dijadikan kurban harus mencapai usia yang cukup. Berikut adalah jenis, usia, dan kriteria hewan kurban:

Jenis dan Usia Hewan Kurban

Hewan kurban terdiri dari 3 jenis, yaitu kambing/domba, sapi/kerbau, dan unta.

1. Kambing/Domba

Usia: 1 tahun sampai 2 tahun

2. Sapi/Kerbau

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: