6 Rekomendasi Makanan Sehat untuk Tubuh Selama Bulan Ramadhan

6 Rekomendasi Makanan Sehat untuk Tubuh Selama Bulan Ramadhan

Makanan sehat untuk berbuka puasa agar bisa menjadi ide menu berbuka puasa yang sehat!-Pinterest -

BACA JUGA:Aplikasi Survey BananaBucks Penghasil Uang, Terbukti Membayar Saldo DANA Gratis Rp100.000 Dengan Mudah

2. Telur

Telur menjadi salah satu jenis makanan yang mengandung protein cukup tinggi. Dengan mengonsumsi telur saat berbuka puasa, kamu akan merasa kenyang lebih cepat sehingga kamu bisa mengatur porsi makan malam agar tidak berlebihan.

3. Pisang

Makanan sehat lainnya yang baik untuk dikonsumsi saat buka puasa adalah buah pisang. Buah ini mengandung berbagai kandungan penting bagi kesehatan tubuh, mulai dari gula alami hingga serat. Jadi, tidak ada salahnya mengonsumsi pisang saat berbuka puasa.

BACA JUGA:Ciri-ciri Puasa Ramadhan Seseorang Diterima, Ustaz Adi Hidayat: Sesuai Penjelasan Rasulullah SAW

4. Ikan Berlemak

Bingung menentukan menu buka puasa untuk keluarga? Sebaiknya pilihlah menu ikan sebagai hidangan berbuka puasa. Ikan adalah sumber protein dan vitamin B yang bisa membantu untuk mengembalikan energi setelah berpuasa selama satu hari.

Ikan seperti salmon, tuna, atau sarden menjadi jenis ikan yang mengandung lemak omega 3 sehingga baik untuk dikonsumsi oleh siapa saja.

5. Sayuran Hijau

Sayuran hijau, seperti kale dan bayam menjadi sayuran yang baik untuk dikonsumsi ketika berbuka puasa. Kandungan protein dan antioksidan di dalamnya membuat kamu menjadi lebih bertenaga setelah seharian berpuasa.

Kamu bisa menjadikan sayuran hijau sebagai salad atau menu makanan lainnya dengan lauk yang sehat. 

BACA JUGA: Bingung Mengatur Uang Gaji 2 Juta Sebulan supaya Hemat? Begini Caranya

6. Daging Ayam

Daging ayam bagian dada tanpa kulit menjadi makanan sehat yang bisa untuk buka puasa. Kamu bisa mengonsumsi daging ayam panggang dengan kentang rebus atau kentang tumbuk.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: