Spesifikasi Suzuki Saluto yang Dinanti Masuk ke Indonesia, Apa yang Spesial?

Spesifikasi Suzuki Saluto yang Dinanti Masuk ke Indonesia, Apa yang Spesial?

Suzuki Saluto 125-(foto: istimewa/bengkuluekspress.disway.id)-

BENGKULUEKSPRESS.COM - Suzuki Saluto 125 adalah salah satu motor matic yang menjadi idaman banyak orang, tak terkecuali di Indonesia. 

Motor ini memiliki tampilan yang sangat menarik dan mencuri perhatian.

Saluto 125 ini kabarnya sangat irit dan memberikan kenyamanan bagi pengendaranya. 

Nah, biar gak penasaran, yuk simak informasi mengenai spesifikasi Saluto 125 berikut ini.

BACA JUGA:Motor Sport 300 cc Cuma Rp 31 Jutaan, Honda Bikin Kompetitor Ketar-ketir

1. Spesifikasi motor Suzuki Saluto 125

- Bobot motor: 114 kg

- Tipe mesin: Mesin berpendingin udara, satu silinder

- Kapasitas mesin: 124 cc

- Tenaga maksimal: 8,6 Hp @ 7.000 rpm

- Torsi: 9,6 Nm @ 6000 rpm

- Rasio kompresi: 10,3 : 1

- Kapasitas tangki bahan bakar: 5,5 liter

- Transmisi: CVT

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: