Rumah Anda atau Tempat Usaha Mau Diberi Nama di Goggle Maps, Berikut Caranya

Rumah Anda atau Tempat Usaha Mau Diberi Nama di Goggle Maps, Berikut Caranya

Rumah Anda atau Tempat Usaha Mau Diberi Nama di Goggle MapsRumah Anda atau Tempat Usaha Mau Diberi Nama di Goggle Maps-(foto: istimewa/bengkuluekspress.disway.id)-

- Buka jendela tersebut dan pilih opsi ““Tambahkan Tempat”. 

- Setelah itu, pengguna bakal disajikan dengan halaman baru untuk mengisi detail informasi pada tempat tersebut. 

- Pada halaman itu, silakan isi beberapa informasi, seperti nama tempat, kategori tempat, kontak, foto tempat, dan lainnya.

- Bila semua telah diisi, silakan kirim penambahan informasi tempat tersebut. 

BACA JUGA:Saingi WhatsApp, Google Buat Aplikasi Perpesanan

BACA JUGA:Begini Cara Sembunyikan History Google Biar Gak Ketahuan Sama Pasanganmu

- Setelah itu, Google Maps bakal memeriksa penambahan nama tempat tersebut. Hasil pemeriksaan akan dibagikan ke alamat e-mail pengguna.

-  Bila diterima maka Google Maps akan memunculkan nama tempat yang telah ditambahkan pengguna di peta.

Cukup mudah bukan cara menambahkan nama tempat di Google Maps? Nama tempat yang ditambahkan di Google Maps itu akan ditayangkan secara publik. Dengan kata lain, semua orang bakal bisa melihat nama tempat yang telah ditambahkan di Google Maps.

Dengan adanya nama tempat itu, pencarian lokasi tertentu di Google Maps bisa menjadi lebih mudah. Pengguna tinggal memasukkan nama lokasi atau tempat tertentu dan mencarinya di Google Maps. Demikianlah penjelasan mengenai cara menambahkan nama tempat di Google Maps sesuai keinginan, semoga bermanfaat.(**)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: