Ampuh Mengatasi Anak yang Susah Makan, dr Zaiduk Akbar Bagikan Resepnya

Ampuh Mengatasi Anak yang Susah Makan, dr Zaiduk Akbar Bagikan Resepnya

dr Zaidul Akbar Bagikan Resep untuk Anak yang Susah Makan-(foto: kolase/bengkuluekspress.disway.id)-

Kombinasi ini diharapkan dapat membantu merangsang nafsu makan anak dengan lebih baik.

Berikut adalah resep ramuan herbal alami untuk membantu mengatasi anak yang susah makan:

Bahan-bahan:

- 1 sendok makan madu hexabrain

- Bee pollen seujung sendok

-1 kapsul habbatussauda

Cara Membuat:

- Campurkan seluruh bahan ke dalam cangkir atau gelas kecil.

- Aduk hingga rata.

- Diminumkan kepada anak.

BACA JUGA:Ampuh Sembuhkan Kecing Manis, Stroke dan Darah Tinggi, dr Zaidul Akbar Bagikan Obat Herbalnya

BACA JUGA:Cara Ampuh Menghilangkan Sakit Tenggorokan, dr Zaidul Akbar Bagikan Resepnya

Dosis:

Berikan ramuan ini 2 kali sehari, yaitu pada pagi dan malam hari.

Dengan rutin memberikan ramuan ini, diharapkan nafsu makan anak dapat meningkat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: