Cache Penuhi Ruang Penyimpanan, Ikuti 5 Ini Untuk Menghapusnya dari HP
Cara menghapus cache di HP-Pinterest -
Jika Anda tidak ingin repot Anda bisa menghapus cache dengan menggunakan aplikasi pihak ketiga, semacam aplikasi pembersih sampaj di HP.
Dengan menggunakan aplikasi pihak ketiga seperti CCleaner. Aplikasi ini memungkinkan kamu untuk menghapus cache dari setiap aplikasi satu persatu ataupun menghapus seluruh cache-nya hanya dengan satu klik.
Selain menghapus cache, CCleaner juga punya banyak fitur menarik yang dapat mengoptimalkan HP kamu. Aplikasi ini dapat membersihkan download folder, browser history, isi clipboard, dan lain sebagainya.
Nah, itulah cara menghapus cache yang ada di HP, selamat mencoba.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: