Dahsyatnya Keutamaan Sedekah, Ustaz Adi Hidayat: Harta Bisa Bertambah Berkali-kali Lipat

Dahsyatnya Keutamaan Sedekah, Ustaz Adi Hidayat: Harta Bisa Bertambah Berkali-kali Lipat

Ustaz Adi Hidayat jelaskan dahsyatnya keutamaan dari sedekah-(foto: kolase/bengkuluekspress.disway.id)-

BENGKULUEKSPRESS.COM- Ustaz Adi Hidayat menjelaskan bahwa sedekah memiliki keutamaan yang luar biasa.

Menurut Ustaz Adi Hidayat setiap tindakan yang mengandung kebaikan dapat dianggap sebagai sedekah.

Ustaz Adi Hidayat menegaskan bahwa bersedekah tidak akan membuat seseorang menjadi miskin dalam waktu singkat.

BACA JUGA:Saat Anak Nakal Jangan Dimarah, Ustaz Adi Hidayat Bagikan Kunci Agar Anak Menjadi Sholeh

BACA JUGA:Dengan Amalan 1 Ini, Penyakit Kronis pun Akan Diangkat Allah SWT, Berikut Penjelasan Ustaz Adi Hidayat

Sebaliknya, Ustaz Adi Hidayat menyatakan bahwa sedekah justru akan meningkatkan kekayaan kita berkali-kali lipat.

Hal tersebut disampaikan Ustaz Adi Hidayat dalam suatu ceramah yang videonya diunggah oleh kanal Youtube Layar Dakwah ID.

Sedekah adalah amalan yang sangat dicintai oleh Allah SWT, dan hal ini juga tercantum dalam Kitab Suci Al Qur'an.

Ustaz Adi Hidayat menjelaskan bahwa Al-Quran menyebutkan bahwa semua perbuatan baik adalah bentuk sedekah, termasuk memberikan zakat.

Dengan demikian, sedekah tidak selalu harus berupa uang atau harta.

"Sedekah itu, itu menunjuk semua perbuatan baik, semua yang baik-baik disebut dengan sedekah, sholat sedekah, infaq sedekah, zakat sedekah," ungkap Ustaz Adi Hidayat.

Selanjutnya, Ustaz Adi Hidayat menjelaskan bahwa Allah telah berjanji akan menambah kekayaan orang-orang yang bersedekah.

BACA JUGA:Doa Tak Kunjung Dikabulkan, Ustaz Adi Hidayat Ungkap 2 Penyebabnya

BACA JUGA:Agar Dijaga Allah SWT dari Berbuat Maksiat, Ustaz Adi Hidayat Sarankan Baca Doa Berikut di Waktu Ini

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: