Tak Hanya Materi, Ustaz Felix Siauw Jelaskan Hal Penting yang Harus Dipersiapkan Laki-laki jika Ingin Menikah

Tak Hanya Materi, Ustaz Felix Siauw Jelaskan Hal Penting yang Harus Dipersiapkan Laki-laki jika Ingin Menikah

Ustaz Felix Siauw jelaskan yang harus dipersiapkan laki-laki sebelum menikah-(foto: kolase/bengkuluekspress.disway.id)-

BACA JUGA:5 Amalan Sunnah di Bulan Syawal, Mulai dari Puasa Hingga Menikah

3. Persiapkan emosional

Laki-laki dianjurkan untuk bersikap dewasa dan matang dalam menjalankan peran sebagai suami, yang mencakup kesiapan emosional untuk menghadapi tanggung jawab rumah tangga.

Persiapan pernikahan dilakukan untuk menciptakan sebuah pernikahan yang sakinah, mawadah, dan warohmah.

Persiapan ini juga penting untuk menghindari perceraian, yang sangat dibenci oleh Allah.

Pernikahan yang sehat dimulai dengan menerapkan ajaran Islam dan memilih pasangan sesuai dengan petunjuk Al Qur'an dan Sunnah.

Ustaz Felix Siauw juga menyarankan agar kita memastikan kesiapan pernikahan melalui bimbingan orang tua, yang mengetahui seberapa siap anaknya untuk menikah.

BACA JUGA:Syekh Ali Jaber Bagikan Kunci Rezeki Lancar, Mulai dari Menikah hingga Sholat Dhuha

BACA JUGA:Pemkot Bengkulu Lakukan Screening Kesehatan Pasangan yang Ingin Menikah, Cegah Potensi Stunting

Setelah semua persiapan tersebut terpenuhi, Ustaz Felix Siauw menganjurkan agar kita segera melangsungkan pernikahan di jalan Allah.

Itulah penjelasan Ustaz Felix Siauw tentang 3 hal yang harus disiapkan seorang laki-laki sebelum menikah. Semoga bermanfaat.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: