Cek Harga dan Spesifikasi Poco X6 Pro Series dan Poco M6 Pro Terbaru yang Akan Rilis Resmi di Indonesia

Cek Harga dan Spesifikasi Poco X6 Pro Series dan Poco M6 Pro Terbaru  yang Akan Rilis Resmi di Indonesia

Harga dan Spesifikasi Poco X6 Pro Series dan Poco M6 Pro Terbaru Yang Akan Rilis Resmi di Indonesia -po.co.id-

Layar tersebut juga memiliki tingkat kecerahan 1.800 nits sehingga tetap terlihat jelas ketika penggunaan di bawah matahari.

Berbeda dari Poco X6 Pro, Poco X6 menggunakan chipset Snapdragon 7s Gen 2 dari Qualcomm. 

Poco X6 memiliki kamera utama 64MP yang disandingkan dengan lensa wide 8MP dan makro 2MP. Kemudian, di bagian depan ada kamera selfie 16MP.

Untuk ketahanan baterai, perangkat ini memiliki kapasitas baterai 5.100mAh dengan dukungan fast charging 67W.

Poco dalam keterangan resminya mengklaim, kemampuan tersebut memungkinkan perangkat untuk mengisi daya hingga kapasitas penuh dalam 44 menit

BACA JUGA:Apa Itu Chat GPT ? Simak Ulasan Berikut Ini

Seperti Poco X6 Pro, Poco X6 didukung fingerprint di layar, infrared, speaker Stereo dengan Dolbu Atmos, juga sertifikat IP54 untuk perlindungan terhadap debu dan percikan air.

Spesifikasi Poco M6 Pro 

Nah, untuk spesifikasi Poco M6 Pro jadi seri M hp ini memiliki layar Flow AMOLED, biasanya dipakai untuk smartphone flagship.

Poco M6 Pro punya layar 6,7 inci dengan bezel ultra-slim untuk membuat visual yang imersif.

HP Android ini memiliki kamera yang didukung OIS (optical image stabilization). Untuk konfigurasi kamera, ada lensa utama 64MP yang dipadukan dua lensa lain yakni lensa ultawide 8MP dan lensa makro 2MP. 

BACA JUGA:Ini Dia Keunggulan Samsung Exynos 2400 di Galaxy S24 dan S24+, Cocok untuk Main Game dan Bikin Konten Sosmed

Poco M6 Pro dipersenjatai chipset Helio G99 Ultra. Chipset ini punya kecepatan clock hingga 2.2 GHz dan dibangun dengan proses fabrikasi 6nm.

Poco membekali smartphone ini dengan kemampuan pengisian daya 67W. Ini merupakan pertama kali seri Poco M memiliki fitur tersebut. 

Demikian informasi mengenai harga terbaru dari varian Poco seri X dan seri M. Anda bisa melihat langsung informasi lebih detailnya di laman po.co.id. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: