Begini Cara Menjual Uang Kuno ke Bank

Cara Menjual Uang Kuno-(foto: kolase/bengkuluekspress.disway.id)-
Setelah mengetahui nilai uang kuno, susun uang kuno tersebut secara teratur berdasarkan jenis dan denominasi. Pastikan juga membersihkan uang kuno dengan hati-hati untuk menjaga keasliannya. Hindari membersihkan uang kuno dengan bahan kimia atau cairan pembersih yang dapat merusaknya.
4. Kunjungi Kantor Cabang Bank Indonesia
Setelah menyiapkan uang kuno, kunjungi kantor cabang Bank Indonesia terdekat. Bawa uang kuno tersebut dan mintalah petunjuk kepada petugas di sana.
Mereka akan memberikan panduan tentang prosedur penjualan, dokumen yang diperlukan, dan langkah-langkah selanjutnya.
5. Proses Verivikasi dan Penilaian
Setelah menyerahkan uang kuno kepada petugas Bank Indonesia, mereka akan melakukan proses verifikasi dan penilaian untuk memastikan keaslian dan nilai uang kuno yang dijual. Hal ini meliputi pemeriksaan keaslian, kondisi, dan kelangkaan uang tersebut.
BACA JUGA:Berikut 10 Jenis Uang Kuno Termahal di Indonesia
BACA JUGA:Cara Mudah Menjual Uang Kuno, Ini Caranya
6. Pembayaran dan dokumentasi
Setelah proses verifikasi dan penilaian selesai, Bank Indonesia akan melakukan pembayaran kepada penjual. Biasanya, pembayaran dilakukan melalui transfer ke rekening bank yang diberikan. Pastikan untuk meminta dan menyimpan bukti pembayaran sebagai dokumentasi penjualan uang kuno.(**)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: