Biar Tahu! Ini Dia Manfaat Kulit Jeruk Bagi Kesehatan

Biar Tahu! Ini Dia Manfaat Kulit Jeruk Bagi Kesehatan

Kandungan dalam kulit jeruk seperti decanal, citral, limonene dan bahan aktif lainnya dapat membantu menjaga kesehatan mata.--

12. Mencegah pigmentasi
Asam sitrat dalam kulit jeruk dapat membantu pengelupasan sel kulit mati dan meremajakan kulit. Pengelupasan kulit terluar karena paparan sinar matahari juga dapat diatasi dengan mengurangi kerutan, garis halus, dan bintik coklat sehingga wajah tampak jauh lebih bersih dan awet muda.

Beberapa olahan kulit jeruk untuk kesehatan
Manfaat kulit jeruk bagi kesehatan bisa didapat dengan mengonsumsi kulit jeruk secara rutin. Namun ada banyak orang yang bingung bagaimana pengolahan kulit jeruk sehingga bisa dikonsumsi menjadi makanan yang enak dan variatif?

Dikeringkan. Kulit jeruk dapat dikeringkan dan dikonsumsi secara langsung. Memang agak pahit namun kamu bisa membuat kulit jeruk kering dan disimpan dalam waktu yang lama tanpa khawatir membusuk.
Selai. Buat selai dari jeruk dan kulit jeruk. Masak kulit jeruk yang ditambahkan gula dan bahan lain sesuai selera agar terbentuk selai atau pasta kulit jeruk.

Campuran smoothies. Menggunakan kulit jeruk sebagai campuran smoothies membuat rasanya jauh lebih enak. Bersihkan dan parut kulit jeruk kemudian bubuhkan pada smoothie buah yang sudah kamu buat sebelumnya.

BACA JUGA:3 Kelebihan Aplikasi e-Money Mandiri, Begini Cara Top Up Saldonya Lewat LinkAja

Permen. Membuat permen menjadi kulit jeruk bisa menjadi ide yang menarik. Rebus kulit jeruk bersama gula dalam waktu 10-60 menit. Saring airnya, biarkan memadat dan potong kecil-kecil seukuran permen.
Selain untuk makanan olahan, kulit jeruk juga bermanfaat sebagai pengharum ruangan dan pembersih kayu dan stainless steel untuk kebersihan perabot di rumah. Begitu banyak manfaat kulit jeruk bukan? Jangan buang dan manfaatkan kembali kulit jeruk di rumah kamu. (**)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: