Harlem Shake Ala XL Bengkulu
Bagi Anda yang suka menghabiskan waktunya bersama YouTube pasti sudah mengenal apa itu Harlem Shake dengan liriknya Con los teroritas. Do the Harlem Shake! Ya, ternyata Harlem Shake pun meracuni karyawan XL Bengkulu. pada awal video keluar seorang laki-laki menggunakan handuk dan topengnya. Harlem Shake ala XL Bengkulu yang berdurasi 30 detik diramaikan oleh karyawan XL itu sendiri didalam ruangan kantornya. dengan ciri khas dan gaya masing-masing. Ada yang berjoget dengan naik jendela, ada yang menggunakan helm, payung dan properti lainnya yang ada. Video yang sudah 584x tayang ini bisa anda liat di YouTube. (**)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: