Nasi Goreng Sehat Lengkap dengan Prebiotik, dr Zaidul Akbar Bagikan Resepnya

Minggu 13-10-2024,09:00 WIB
Reporter : Ari Apriko
Editor : Ari Apriko

Berikut adalah resep nasi goreng sehat ala dr. Zaidul Akbar yang simpel dan ramah untuk pencernaan karena mengandung prebiotik.

Bahan-bahan:

1. Nasi putih matang

2. Garam

3. Lada hitam bubuk (memberikan aroma dan baik untuk pencernaan)

4. 1 sendok makan seledri, dicincang halus

5. Minyak VOC atau minyak zaitun

6. Bawang merah

7. Bawang putih

8. Kismis

9. Kacang mete

BACA JUGA:Ramuan Alami dari Buah-buahan dan Rimpang untuk Kesehatan, Berikut Penjelasan dr Zaidul Akbar

BACA JUGA:Bisa Bersihkan Lemak di Jantung & Pembuluh Darah, dr Zaidul Akbar Sarankan Rutin Minum Herbal Ini

Mengapa menggunakan minyak VOC atau minyak zaitun? Karena kedua jenis minyak ini mengandung lemak baik yang dapat membantu menurunkan kadar gula pada nasi.

Bawang merah dan bawang putih juga berfungsi sebagai prebiotik, yang baik untuk bakteri baik dalam usus. Sebelum diolah, rajang halus bawang merah dan bawang putih.

Cara Membuat:

Kategori :