"Dengan semangat berbagi dan belajar bersama, kami berharap bisa membawa perubahan positif di desa kami. Semoga Allah memberkahi upaya kita semua dan menjadikan perpustakaan ini sebagai pusat ilmu pengetahuan dan pembelajaran yang bermanfaat bagi masyarakat," pungkas Apriyanti.
Dengan semangat kebersamaan dan gotong-royong, warga Mukomuko berharap program ini dapat membawa berkah dan kebahagiaan bagi semua. (end)