Tips Menghindari 11 Penyakit yang Sering Menyerang Bebek

Jumat 17-05-2024,19:45 WIB
Reporter : Bakti Setiawan
Editor : Ari Apriko

Penyakit ini sering disebabkan oleh tata kelola pemeliharaan yang buruk, kekurangan mineral dalam makanan, dan kurangnya akses ke kolam air untuk bermain.

BACA JUGA:Kenali Bahaya Penyakit Kolibasilosis pada Ayam Ternak, Ini Cara Mengatasinya

BACA JUGA:Ingin Ayam Ternak Cepat Besar dan Gemuk, Ini 8 Makanan yang Disarankan

Gejala yang biasanya muncul termasuk pembengkakan sinus, keluarnya cairan jernih dari lubang hidung, dan sekresi mata yang berbusa.

Pencegahan yang dianjurkan meliputi tata kelola pemeliharaan yang baik.

Untuk pengobatan, pemberian antibiotika melalui suntikan bisa menjadi solusi bagi bebek yang terserang penyakit ini.(**)

Kategori :