Ingin Dijauhkan dari Kekurangan dan Diberi Rezeki Lancar, Amalkan Doa-doa Berikut Ini

Doa Agar Dijauhkan dari Kekurangan dan Diberi Rezeki Lancar-(foto: kolase/bengkuluekspress.disway.id)-
7. Doa Ketujuh
رَبَّنَا اَنْزِلْ عَلَيْنَا مَائِدَةً مِنَ السَّمَاءِ تَكُوْنُ لَنَا عِيْدًا ِلاَوَّلِنَا وَاٰخِرِنَا وَاٰيَةً مِنْكَ وَارْزُقْنَا وَأَنْتَ خَيْرُ الرَّازِقِيْنَ
(Robbanaa anzil ‘alainaa maa-idatan minas samaa-i takuunu lanaa ‘iidan li awwalinaa wa aakhirinaa wa aayatan minka warzuqnaa wa anta khoirur rooziqiin).
Artinya:
"Wahai Tuhan kami, turunkahlah kepada kami suatu hidangan dari langit (yang haru turunnya) akan menjadi hari raya bagi kami, yaitu bagi orang-orang yang bersama kami dan yang datang sesudah kami, dan menjadi tanda bagi kekuasaan Engkau, berilah kami rezeki, dan Engkau pemberi rezeki yang paling utama,".
BACA JUGA:Amalan Pembuka Pintu Rezeki, Amalkan Doa Berikut Setelah Sholat Dhuha
BACA JUGA:6 Doa Penenang Hati, Amalkan Saat Hati Sedang Gelisah
Itulah doa-doa yang bisa diamalkan agar dijauhkan dari kekurangan dan diberi kelancaran rezeki. Semoga bermanfaat.(*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: